Selasa, 30 November 2010

TUGAS 5


1. Sebutkan perbedaan dari Manajemen dan Organisasi…..??
Jawab :
  • MANAJEMEN : Pemanfaatan Sumber Daya secara Efektif dan efisien dalam mencapai suatu tujuan tertentu, baik Sumber Daya Manusia maupun Sumber Daya Alam sehingga dapat dimanfaatkan secara Optimal dan tidak terbuang sia-sia.
  1. Man : sumber daya manusia
  2. Money : sumberdaya keuangan
  3. Material : barang-barang? Peralatan yang telah dimiliki
  4. Machine : mesin-mesin atau lat produksi
  5. Method : tata cara/tata kerja, prosedur, ketentuan mekanisme
  6. Market : pasar atau konsumen dari produk-produk yang di hasilkan
  • ORGANISASI : Suatu kesatuan yang terbentuk karena penggabungan dari beberapa orang dalam suatu perkumpulan yang menpunyai tujuan tertentu, skelompok orang itu saling bekerja sama untuk mencapai tujuan yang telah di tetapkan bersama.
Fungsi Organisasi :
  1. Planing ( Pembuatan Rencana )
  2. Organizing ( Pengaturan Organisasi )
  3. Actuating ( Penggerakan Organisasi )
  4. Controling ( Pengawasan Pengelolaan Organisasi )
2. Mengapa Manajemen selalu di butuhkan dalam setiap aktifitas kita….?? dan jelaskan kanlah…??
Jawab :
Sangatlah butuh dan itu pun menjadi landasan dalam menjalani kehidupan setiap Aktifitas yang di lakukan Manusia.
Bila tidak ada Manajemen dalam Aktifitas Manusia maka akan tidak adanya keteraturan dalam menjalani setiap melaksanakan kegiatan-kegiatan yang akan dilaksanakannya.
Penjelasanya :
Karena Manjemen sangatlah penting dalam menentukan kegiatan dalam aktifitas sehari-hari sehingga dapat mengatur dalam hal kualitas maupun kuantitas perjalanan hidup manusia seakan Manajemen menjadi landasan utama yang seiring mendampingi setiap hari, setiap jam, setiap menit, dan setiap detik untuk dapat bisa memanfaatkan waktu dengan se efisien dan semaksimal mungkin.
3. Apa yang dimaksud prinsip koordinasi itu..??
Dan mengapa prinsip itu di perlukan …??
Jawab :
Prinsip Koordinasi ialah proses pengintegrasian atau yang berhubungan dengan tujuan dan kegiatan pada satuan yang terpisah pada suatu organisasi untuk mencapai tujuan organisasi secara efisien dan efektif.
Dan mengapa prinsip itu sangatlah di perlukan…karena prinsip itu merupakan kewenangan untuk bertanggung jawab atas pencapaian Organisasi sehingga dapat menyusun perencanaan, melaksanakan dan mempertanggung jawabkan , berwenag memberi intruksi untuk menyampaikan perintah pada suatu tujuan tertentu.
Kewenangan ber-koordinasi terdiri dari beberapa bagian :
  • General Staff ( Staff Umum ) : unsur pembantu pimpinan atas bertugas, mengiventariskan, mengolah, menganalisis data dan informasi serta memberikan saran pengambilan keputusan untuk membantu perencanaan pelaksanaan tugas.
  • Tecnical Staff ( Staff Teknis ) : unsur pembantu pejabat lini dalam bidang teknis bertugas mem berikan saran-saran pelaksanaan suatu tugas dan penggunaan sumber daya.
  • Axillary Staff ( Staff Pelayanan ) : bertugas membantu penyiapan dukungan personil, materiil, dan keuangan pelaksanaan tugas pejabat lini.
4. Apa yang dimaksud dengan Manajer yang Efektif dan Manager yang Efisien….??
Jawab :
“ Manager “ ialah orang yang mengatur pekerjaan dan bertanggung jawab mengelola pelaksanaan yang di terapkan perusahaan untuk mencapai sasaran tertentu.
Manager yang Efektif
  • Manager yang bisa menghasilkan hasil yang di telah kendalikanya.
  • Sehingga hasil yang di peroleh tidak banyak membuang tenaga, waktu, dan pikiran.
  • Bekerja sangat produktif untuk mencapai sasaran yang tepat.
Manager yang Efisien
  • Manager yang dapat bisa meminimalkan pengeluaran.
  • Sehingga tenaga, waktu, dan pikiran dapat terpakai secara keseluruhan.
  • Dapat menjalankan tugas dengan tidak membuang-buang waktu.
5. Sebutkan Faktor-faktor yang mempengaruhi Motivasi dalam mengerjakan sesuatu…??
Jawab :
Faktor-faktor yang mempengaruhi “ Motivasi “…
a. Faktor Keluarga.
Faktor keluarga sangatlah dominan untuk mempengaruhi motivasi karena keluarga adalah tanggung jawab yang telah dimiliki seseorang untuk mencukupi kebutuhan hidupnya baik itu kebutuhan primer, kebutuhan sekunder, maupun kebutuhan tersier. Hal tersebut menjadi suatu tanggung jawab bila di dalam keluarga terdapat kepala keluarga yang pastinya menjadi contoh yang tauladan bagi istri dan anak2 nya.
b. Faktor Lingkungan
Faktor lingkungan juga dapat berperan dalam mempengaruhi motivasi dalam menjalani kehidupan, baik lingkungan Eksternal maupun Internal contohnya dalam kehidupan sehari-hari dalam dunia “Job” atau yang disebut orang yang bekerja untuk mendapatkan hasil. Maka di situ membutuhkan fasilitas-fasilitas yang memadai sehingga orang yang bekerja dalam suatu pekerjaan yang telah di lakukan seakan betah dan hasil dari pekerja-pekerja itu pun mancapai hasil yang maksimal.
c. Faktor Latar Belakang Ekonomi.
Faktor ekonomi sangatlah berperan untuk mempengaruhi motivasi dalam menjalani kehidupan manusia, seakan di era globalisasi ini ekonomi atau yang di sebut banyak orang yaitu kepemilikan harta yang dimiliki seseorang untuk memenuhi kebutuhan hidupnya memang sangatlah di utamakan. Contohnya di dalam pekerjaan orang pasti ingin mencari suatu kebutuhan dan itu kebutuhan sangatlah berarti untuk menjalani kehidupan manusia, misalkan ada seseorang yang kurang mendapatkan kepuasan dalam mencari pendapatan yang telah di perolehnya maka orang itu terus-menerus berusaha untuk memiliki pendapatan yang mereka inginkan. Hal tersebut menjadi suatu tindakan manusia atau seseorang untuk mendapatkan motivasi untuk menjalani kehidupanya.
Sekian Terima Kasih

Tidak ada komentar:

Posting Komentar